Pantai Kuta

Menilik Sejarah Pantai Kuta Bali yang Menarik

Sekilas Sejarah Pantai Kuta Bali Sejarah Pantai Kuta Bali – Bisa dibilang Pantai Kuta merupakan ikon Bali. Cukup beralasan sebab Pantai Kuta termasuk salah satu objek wisata dengan jumlah pengunjung terbanyak di Bali.  Dibalik popularitasnya, Pantai Kuta memiliki sejarah yang mungkin hanya sebagian orang yang tahu. Sejarah yang sedikit banyak berkaitan dengan kerajaan-kerajaan zaman dulu …

Taxi Bali Blue Bird

Kenali Tips dan Harga Naik Taxi di Bali

Tips Memilih dan Menyiasati Harga Naik Taxi Di Bali Harga Naik Taxi di Bali – Dari sekian banyak moda transportasi di Bali, taxi cukup mendominasi baik untuk taksi online maupun konvensional. Selain rental mobil , taxi memang kendaraan paling praktis untuk berkeliling ke sejumlah tempat wisata di Bali.  Taxi masih dipercaya sebagai kendaraan angkut penumpang …

Membuat E Paspor di Bali

Cara Membuat E-Paspor di Bali

Begini Cara Mudah Urus E-Paspor Di Kantor Imigrasi Bali Bagaimana cara membuat E-Paspor di kantor imigrasi Bali? Apakah sama dengan mekanisme pengurusan paspor di daerah lain? Apa saja persyaratan yang harus dipenuhi pemohon?  Sumber gambar : pexels Bagi orang yang sering bepergian lintas negara, paspor adalah “senjata” yang sangat penting. Tanpa paspor mereka tidak bisa …

TIPS KE BALI BERSAMA KELUARGA

Tips Berwisata ke Bali Bersama Keluarga Anti Repot

Simak Tips Berwisata ke Pulau Bali bersama Anggota Keluarga! Tips wisata ke Bali Bersama Keluarga – Liburan memang wajib ditunggu. Semua penat dan kejenuhan karena rutinitas sehari-hari akan hilang seketika saat liburan di tempat yang menyenangkan, terlebih bersama seluruh anggota keluarga. Sumber Gambar : Pexels Bali adalah destinasi wisata impian semua orang. Bahkan banyak orang …

Danau Beratan Salah Satu Danau Terindah di Bali

5 Danau Terindah di Pulau Bali

Bali adalah pulau seribu wisata yang tetap menjadi magnet bagi wisatawan untuk menghabiskan waktu liburan. Deretan pantai-pantai yang indah menjadi semacam identitas pulau ini terutama di kalangan turis mancanegara. Pulau Bali memang identik dengan pantai tetapi tanpa disadari ternyata masih banyak spot-spot yang tak kalah menarik yang bisa dikunjungi, salah satunya adalah danau. Mungkin tidak …

Leak Wisata Horor Bali

Wisata Horor di Bali, Uji Adrenalin di Lokasi Misterius

Jelajah Wisata Horor di Bali – Punya rencana berlibur ke Bali tahun ini? Jika planning Anda ke Bali hanya ke pantai atau menikmati keindahan alam lainnya, sebaiknya re-schedule dulu rencana tersebut. Kenapa? Sebab ada beberapa tempat wisata horror di Bali yang sayang jika tidak Anda kunjungi. Tempat wisata yang akan membawa Anda pada pengalaman berbeda …

Joger Bali

5 Rekomendasi Pusat Tokoh Oleh-Oleh Khas Bali

5 Rekomendasi Pusat Tokoh Oleh-Oleh Khas Bali Seperti sudah menjadi budaya, ketika kita berlibur ke salah satu tempat wisata hampir bisa dipastikan kita membeli oleh oleh khas daerah atau item yang berkaitan dengan lokasi wisata tersebut.  Demikian juga di Bali, banyak barang-barang khas Bali yang diburu oleh wisatawan bahkan untuk barang yang harganya hampir tidak …

Animal Show di Bali Safari

Bali Safari Marine Park: Tiket, Atraksi & Show

Bali Safari Marine Park: Tiket, Atraksi & Animal Show Generasi milenial mungkin punya cerita masa kecil cukup mengesankan, misalnya bermain di Taman Safari, berinteraksi secara langsung dengan hewan-hewan. Di Bali juga terdapat Bali Safari Marine Park yang bisa kamu kunjungi bersama anak, keluarga, bahkan teman terdekat. Kamu bisa bercengkrama secara langsung dengan binatang-binatang yang lucu dan …